Perkuat Tali Silaturahmi, BPPKB BANTEN DPAC Kec.Cipondoh Adakan Acara Halal bi Halal — poskota.net
instagram youtube
logo

Perkuat Tali Silaturahmi, BPPKB BANTEN DPAC Kec.Cipondoh Adakan Acara Halal bi Halal

Senin, 7 April 2025 - 14:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Tangerang, poskota.net

Dalam rangka memperkuat silaturahmi Badan Pembinaan Potensi Keluarga Besar Banten ( BPPKB Banten ) Se-Kecamatan Cipondoh mengadakan acara halalbihalal.

Acara di mulai pada hari Minggu Pukul 20.00 S/d Selesai, bertempat, di Kantor Sekretariat BPPKB BANTEN DPAC CIPONDOH di Jln. Benteng Betawi, No.7, Kel. Poris Plawad, Kec. Cipondoh, Kota Tangerang, Minggu (6/4/2025).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Turut hadir dalam acara Halal bihalal tersebut, Ketua DPAC Cipondoh ( NK Abel ), Sekretaris DPAC Cipondoh ( Zainudin Ewil ), Bendahara DPAC Cipondoh ( Siska Chen ), Ketua DPRT Kenanga BPPKB BANTEN ( Jeje ), Ketua DPRT Poris Plawad Terminal BPPKB BANTEN ( Rofi ) dan jajaran, Ketua DPRT Cipondoh Indah ( Victor ) dan jajaran, Ketua DPRT Poris Plawad Indah ( Wawan ) dan Jajarannya.

Acara berjalan dengan lancar dan penuh khidmad adapun kegiatan susunan acara sambutan Ketua DPAC Kec.Cipondoh BPPKB BANTEN, Sambutan para Ketua Ranting Se-Kec.Cipondoh BPPKB BANTEN, Tausiyah dan ramah tamah , dan di gema dengan lantunan Sholawat.

Abel NK ( Ketua DPAC Cipondoh BPPKB BANTEN ) memaparkan, bahwa acara Halal Bihalal ini merupakan momentum yang sangat berharga bagi kita semua untuk saling memaafkan dan mempererat tali silaturahmi.

” Di bulan yang penuh keberkahan ini, marilah kita Bersama-sama meningkatkan semangat kebersamaan dan saling menguatkan satu sama lain.” Paparnya

Lebih lanjut ia mengucapkan, saya ingin mengajak kita semua untuk merefleksikan Nilai-nilai kebersamaan dan Tolong-menolong yang telah menjadi tradisi dan budaya kita sebagai Masyarakat.

” Mari kita terus menjaga solidaritas dan gotong royong dalam membangun lingkungan yang lebih baik.”Jelasnya

Abel NK menuturkan, marilah kita semua berdoa agar Allah SWT senantiasa memberikan keberkahan, keselamatan, dan kemakmuran bagi kita semua, Keluarga kita, serta seluruh umat manusia.

Disamping itu Abel NK menjelaskan, juga semoga Halal Bihalal kali ini menjadi titik awal bagi kita semua untuk lebih mempererat hubungan sesama Pengurus & Anggota, Semoga BPPKB BANTEN DPAC Kec.Cipondoh – Kota Tangerang tetap eksis & semakin jaya serta dirasakan manfaatnya oleh Masyarakat Cipondoh, tutupnya sambil tersenyum.

Penulis : Muhammad Andika Putra

Berita Terkait

Warga Antusias Datang Ke UPTD Samsat Cikokol, Karena Bisa Membantu Ringankan Biaya Pajak
Oknum Pemuda Muhammadiyah Diduga Intimidasi Wartawan
Tempat Artenatif, Nyaman Dan Happy. Situ Gede Eco Space, Destinasi Wisata Lokal Kota Tangerang
Tanda Tangani Fakta Integritas Stop Tidak Kekerasan Wartawan Dan Kapolres Sepakat
Suasana Open House di Kediaman Walikota Tangerang di Hari ke-3 (Terakhir) Sepi Tamu
Berbagi Takjil Dibulan Ramadhan, Warga Cibodas Dan Berbagai Element Kota Tangerang, Dukung RUU TNI
Ketua RT 02 Saripudin Berbagi Santunan untuk Janda Tua dan Anak Yatim di Sangiang Jaya
Gelar Tafakur Ramadhan, Dede: Maksimalkan Program KNPI Kota Tangerang
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 14:58 WIB

Babinsa Amankan Ibadah Jalan Salib Peringatan Paskah 2025 di Gereja HKI Sipisang Pisang

Jumat, 18 April 2025 - 13:49 WIB

Babinsa Koramil 12/Saribudolok Jalin Komsos dengan Pengusaha Kilang Padi Pasca Panen

Jumat, 18 April 2025 - 13:30 WIB

Babinsa Koramil 17/Sidamanik Amankan Ibadah Jumat Agung di Gereja HKBP Sarimantondang

Jumat, 18 April 2025 - 12:39 WIB

Malam Penyambutan Danrem 022/Pantai Timur Kolonel Inf. Agus Supriyono S.E, M.Han.

Kamis, 17 April 2025 - 21:20 WIB

Hadiri Even Makan Besar Ini Kata Dandim 0207/Simalungun

Kamis, 17 April 2025 - 15:00 WIB

Dandim 0207/Simalungun Ikuti Tradisi Penyambutan Pejabat Baru Danrem 022/Pantai Timur

Kamis, 17 April 2025 - 14:54 WIB

Babinsa Serda Jataksir Purba Tanamkan Semangat Bela Negara dan Motivasi Belajar di SDN Marihat Marsada

Kamis, 17 April 2025 - 14:50 WIB

Komsos Sambil Santai, Babinsa Bahas Perawatan Padi dan Harga Gabah Bersama Warga”

Berita Terbaru

Berita Daerah

Areal Lahan Tidur Disama Tiga  Dipayakan Jadi Persawahan Baru.

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:39 WIB