Akibat Luapan Kali, Jembatan Legari di Distrik Makimi Kabupaten Nabire Hanyut — poskota.net
instagram youtube
logo

Akibat Luapan Kali, Jembatan Legari di Distrik Makimi Kabupaten Nabire Hanyut

Kamis, 29 September 2022 - 12:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anton

Papua//Poskota.net,– Akibat hujan deras yang melanda sebagian wilayah di Kabupaten Nabire membuat air kali Legari meluap. Akibatnya jembatan Legari yang terletak di Perbatasan Distrik Napan dan Distrik Makimi hanyut, pada Kamis (29/9) pagi.

Hanyutnya jembatan Legari yang di sebabkan luapan air kali dengan material pohon dan kayu yang yang terbawa dan menibulkan banjir di wilayah tersebut.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol Ahmad Musthofa Kamal mengatakan, sejak Selasa sore tanggal 27 September 2022 curah hujan sudah mulai tinggi di sekitaran Kali Legari KM 71 Perbatasan Distrik Napan dan Distrik Makimi tempat pekerjaan Proyek Jembatan, sehingga air bawaan yang berasal dari arah Siriwo ke kali Legari meluap sampai ke Jalan Raya dan membuat jalan tidak kelihatan.

“Akibat curah hujan yang tinggi dan terus menerus mengakibatkan Jembatan Kali Legari yang sementara di bangun mengalami Kerusakan dan bergeser serta hanyut akibat Volume Debit air yang besar dan adanya material pohon dan kayu yang hanyut terbawa air sehingga tidak bisa melewati jembatan dan tertahan,” kata Kombes Kamal, saat di konfirmasi, Kamis (29/9) malam.

Ia juga menerangkan bahwa dari penjelasan pihak kontraktor yang mengerjakan proyek jembatan tersebut. Posisi rangka jembatan yang sementara di kerjakan belum dilakukan pengaitan dan pengecoran antara rangka dan Pondasi jembatan, sehingga rangka jembatan hanyut sekitar 25 Meter dari kedudukan awalnya.

Dikatakan bahwa, jembatan yang hanyut tidak memutus akses jalan yang dilalui masyarakat karena masih terdapat jembatan lama yang bisa dilalui.

“Itu tidak menghalangi aktifitas masyarakat, masih terdapat jembatan lama yang bisa di gunakan oleh masyarakat untuk beraktifitas,” ucapnya.

Namun dirinya mengimbau kepada masyarakat pengguna jalan yang akan melawati jembatan lama agar berhati-hati karena kondisi jembatan lama pondasi dasar jembatan sudah tergerus air.

“Saat ini masih bisa di lewati kendaraan Roda 2 dan roda 4, namun jika Roda 4 bermuatan Material seperti Truk disarankan tidak melewati jembatan karena pondasi dasar jembatan lama juga sudah tergerus air dan di khatirkan jika curah hujan tinggi dan terus menerus berpotensi jembatan akan rusak dan berpotensi bisa Hanyut,” imbaunya.

Dengan adanya kejadian tersebut kerugian materiil dalam penanganan Intansi terkait sedangkan untuk korban jiwa tidak ada. Saat ini debit dan arus air sudah turun dan bisa di lewati dengan menggunakan jembatan alternatif.

“Dari peristiwa tersebut terdapat tiga Distrik yang mengalami banjir, yakni Distrik Manggar, Distrik Makimi dan Distrik Uwapa,” pungkasnya.

Berita Terkait

Masyarakat Sampaikan Terima Kasih kepada Polres Aceh Barat atas Pengembalian Sepeda Motor Hasil Ungkap Kasus Curanmor
Selamatkan Masa Depan Bangsa, Polsek Serbalawan Amankan Pelajar 15 Tahun Pembawa Narkoba Saat Bubarkan Balap Liar
Kapolres Simalungun Pimpin Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana: Tegaskan Sinergi TNI-Polri dan Stakeholder untuk Lindungi Masyarakat dari Cuaca Ekstrem
“Dukung Gizi Anak Bangsa, Kapolsek Bangun Tinjau Operasional Perdana SPPG Yayasan Asta Cita Sangnawaluh di Simalungun”
Polsek Tanah Jawa Salurkan Bantuan Sembako Melalui Minggu Kasih, Wujudkan Polri Dekat dengan Rakyat
Operasi Senyap Dini Hari! Tim Laser Anti Bandit Polres Simalungun Sergap Pelaku Curat Tanpa Ampun
*Rayakan Hari Jadi ke-74, Humas Polres Metro Tangerang Kota Tebar Kepedulian Lewat Donor Darah*
Polsek Tanah Jawa Gelar Syukuran Jabatan Baru dan Sambut Personel, Kapolsek: Wujud Kebersamaan dan Kekeluargaan
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 13:31 WIB

Selamatkan Masa Depan Bangsa, Polsek Serbalawan Amankan Pelajar 15 Tahun Pembawa Narkoba Saat Bubarkan Balap Liar

Rabu, 5 November 2025 - 19:31 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana: Tegaskan Sinergi TNI-Polri dan Stakeholder untuk Lindungi Masyarakat dari Cuaca Ekstrem

Senin, 3 November 2025 - 13:33 WIB

“Dukung Gizi Anak Bangsa, Kapolsek Bangun Tinjau Operasional Perdana SPPG Yayasan Asta Cita Sangnawaluh di Simalungun”

Minggu, 2 November 2025 - 16:45 WIB

Polsek Tanah Jawa Salurkan Bantuan Sembako Melalui Minggu Kasih, Wujudkan Polri Dekat dengan Rakyat

Senin, 27 Oktober 2025 - 16:47 WIB

Operasi Senyap Dini Hari! Tim Laser Anti Bandit Polres Simalungun Sergap Pelaku Curat Tanpa Ampun

Kamis, 23 Oktober 2025 - 19:51 WIB

*Rayakan Hari Jadi ke-74, Humas Polres Metro Tangerang Kota Tebar Kepedulian Lewat Donor Darah*

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:42 WIB

Polsek Tanah Jawa Gelar Syukuran Jabatan Baru dan Sambut Personel, Kapolsek: Wujud Kebersamaan dan Kekeluargaan

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 19:53 WIB

Cepat Tanggap! Polsek Tanah Jawa Langsung Gerak, Pelaku Pembakaran Rumah Diamankan dalam Hitungan Jam

Berita Terbaru