Karya Bakti Dalam Rangka HUT Kodam XVII/Cenderawasih Ke-61 Tahun 2024 — poskota.net
instagram youtube
logo

Karya Bakti Dalam Rangka HUT Kodam XVII/Cenderawasih Ke-61 Tahun 2024

Rabu, 15 Mei 2024 - 13:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Anton

Karubaga, Poskota.net – Pasiter Kodim 1716/TLK Kapten Inf V.L Cendra Hungan memimpin jalannya pelaksanaan Karya Bakti dalam rangka memperingati HUT Kodam XVII/Cenderawasih ke-61 Tahun 2024, bertempat di Jln. Irian Desa Karubaga Distrik Karubaga Kab. Tolikara Prov. Papua Pegunungan, Rabu (15/5/2024).

Perjalanan panjang satuan Kodam XVII/Cenderawasih yang di mulai pada Tanggal 17 Mei 1963 s.d sekarang untuk mengawal Kedaulatan Bangsa dan Negara Indonesia, terlebih khusus di wilayah Papua.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan tema “Manunggal Mewujudkan Damai Di Papua” HUT ke-61 Kodam XVII/Cenderawasih Tahun 2024. Diadakan berbagai macam kegiatan salah satunya Karya Bakti.

Kodim 1716/Tolikara sebagai bagian dari Korem 172/Praja Wira Yakti Kodam XVII/Cenderawasih turut melaksanakan kegiatan Karya Bakti, sehingga dapat lebih mendekatkan diri personel TNI/Polri, ASN dan seluruh komponen masyarakat yang ada di Kab. Tolikara,” pungkas Pasiter Kodim 1716/Tolikara .

Kegiatan Karya Bakti ini dimulai dengan pelaksanaan apel pengecekan di Makodim 1716/Tolikara dan dilanjutkan pembersihan selokan dan sampah di sepanjang jalan dari Makodim 1716/Tolikara sampai ke Tugu Salib Kota Karubaga.

Bapak Marthen Yikwa, selaku Gembala Gereja Jerusalem Karubaga mengucapkan banyak terima kasih kepada TNI/Polri yang sudah membantu membersihkan lingkungan.

Selain itu, Bapak Gembala mengucapkan selamat HUT ke-61 Kodam XVII/Cenderawasih. Semoga kedapannya semakin baik dan dapat melayani masyarakat Papua lebih baik lagi.

Ditempat terpisah, Dandim 1716/Tolikara Letkol Inf Justus Bernard Mara, S.Sos., M.I.P mengungkapkan kegiatan Karya Bakti dalam rangka memperingati HUT Kodam XII/Cenderawasih ke-61 ini sangat bermanfaat. Sehingga dapat menciptakan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat semakin baik.

Lebih lanjut Dandim 1716/Tolikara mengatakan perlunya kesadaran dari seluruh komponen masyarakat terhadap kebersihan lingkungan, sehingga dapat mencegah terjadinya bencana,” kata Letkol Inf Justus Bernard Mara.

Berita Terkait

*Ketua TP PKK Kabupaten Simalungun, Ny. Darmawati Anton Achmad Saragih: “Cegah Narkoba Dimulai Dari Rumah Sendiri”*
*Pemkab Simalungun Gelar Forum Lintas Perangkat Daerah RPJMD Tahun 2025-2029*
Babinsa Koramil 08/Bangun Gelar Komsos dan Ajak Perangkat Nagori Silau Manik Gotong Royong Perbaiki Jalan Rusak
Babinsa Koramil 03/Siantar Selatan Bantu Warga Bersihkan Saluran Irigasi di Kelurahan Mekar Nauli
Babinsa Koramil 09/Tiga Balata Bantu Petani Lindungi Bibit Padi dari Serangan Burung
Babinsa Koramil 05/Serbelawan Berikan Tali Asih kepada Warga di Nagori Bandar Selamat
Babinsa Koramil 03/Siantar Selatan Jalin Komunikasi Sosial dengan Peternak Kambing di Kampung Kruis
Babinsa Koramil 08/Bangun Aktif Dukung Petani, Koptu Suwandi Bantu Kelompok Tani Persiapkan Lahan Tanam Padi
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 15:35 WIB

Silaturahmi Hangat, PC PEWARNA Kabupaten Tangerang Diterima Anggota DPRD Banten Michael Eka Sugiharto

Jumat, 31 Oktober 2025 - 18:55 WIB

GNB Banten Dukung Langkah Kapolri dalam Pemusnahan 214 Ton Narkoba: Upaya Nyata Selamatkan 629 Juta Jiwa

Rabu, 29 Oktober 2025 - 07:41 WIB

WW Tangerang Dan Forkompinda Dan Pemuda Muhammadiyah Sukses Gelar Refleksi Sumpah Pemuda

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:56 WIB

Dirut Terpilih Perumda Pasar Jalin Silaturahmi dengan Tokoh dan Pedagang Pasar Anyar

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:25 WIB

Media Center Sukadiri Gelar Seminar Pendidikan, Wujudkan Sinergi Guru dan Orang Tua dalam Pengawasan Anak

Senin, 27 Oktober 2025 - 07:30 WIB

Capaian Pajak Meningkat, Kab Bogor Apresiasi Dengan Bebaskan PBB P2, Simak Penjelasannya 

Selasa, 21 Oktober 2025 - 22:10 WIB

Tangkis Informasi Sesat, BPN Depok Paparkan Program Kerja Melalui Medsos

Selasa, 21 Oktober 2025 - 22:07 WIB

Kali ini Polsek Neglasari Ungkap Kasus Peredaran Obat Keras Daftar G Tanpa Izin di Tangerang

Berita Terbaru

Kota Tangerang

Satgas Benda dan Masyarakat Gelar Aksi Bersih Bersih

Rabu, 12 Nov 2025 - 12:59 WIB