Selama Ramadhan, Perkimtan Kota Tangerang, Perbaikan Sarana Dan Prasarana Sekolah — poskota.net
instagram youtube
logo

Selama Ramadhan, Perkimtan Kota Tangerang, Perbaikan Sarana Dan Prasarana Sekolah

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Tangerang,poskota.net — Dinas Perumahan, Permukiman dan Pertanahan (Perkimtan) Kota Tangerang. Selama Bulan Ramadhan ini jam belajar siswa sekolah menjadi lebih singkat.

Adapun selebihnya sekolah-sekolah juga dimanfaatkan untuk pesantren kilat ataupun buka Bersama di lingkungan sekolah. Dengan masa pakai yang singkat namun beragam manfaat ini.

Pemerintah Kota Tangerang memiliki waktu lebih panjang untuk memperbaiki bangunan sekolah yang rusak setelah siswa sekolah pulang, Seperti pada sekolah SDN PINANG 2 perbaikan plafon dan genteng yang bocor menjadi prioritas. karena anak-anak memanfaatkan waktu istirahat dengan kegiatan keagamaan di lingkungan sekolah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Dinas Perkimtan. Decky Priambodo Koesrindartono MSc, menjelaskan. Bahwa perbaikan SDN Pinang 2 di Kota Tangerang ini, agar dapat memberikan kenyamanan bagi lingkungan sekolah dalam meningkatkan aktifitas keagamaannya selama bulan Ramadhan, jelasnya.

“Selama bulan Ramadhan kita fokuskan melakukan perbaikan sarana dan prasarana pendidikan, seperti di SDN Pinang 2, telah melakukan perbaikan plafon dan genteng yang bocor dan rusak. Hal ini menjadi prioritas, karena anak-anak memanfaatkan waktu istirahat dengan kegiatan keagamaan di lingkungan SDN Pinang 2 yang ada di Jl. KH. Hasyim Ashari, RT.006/RW.002, Pinang, Kecamatan. Pinang,” tutur Decky.

Sementara itu ditempat terpisah, Muhammad Nizam mengucapkan terima kasih kepada Dinas Perkimtan Kota Tangerang sudah melakukan tindakan cepat dalam memperbaiki plafon dan genteng yang ada di SDN Pinang 2 Kota Tangerang yang telah dilakukan oleh Pemkot Kota Tangerang. Ungkap Nizam sebagai Guru Agama.

“Saya pribadi merasa senang dengan adanya perbaikan plafon dan genteng ini dapat memberikan kenyamanan bagi lingkungan sekolah dalam meningkatkan aktifitas keagamaannya selama bulan Ramadhan,” ucap Nizam saat di wawancara, Selasa (12/03/2025).

Lanjutnya, Ia berharap agar gedung SDN Pinang 2 yang sebelah juga bisa di perbaiki oleh pemkot Tangerang karena kondisinya juga sudah tidak layak pakai.

“Dengan Perbaikan yang sudah dilakukan Pemkot semoga bisa bertahap untuk bisa memperbaiki gedung sebelah karena sudah tidak bisa di pakai kembali oleh anak-anak untuk belajar.” tutup Nizam

(ADV)

 

Berita Terkait

Ketua Komisi 3 DPRD Kota Tangerang Berharap Dirut PD Pasar Satu Gerakan Peningkatan Pendapatan PAD Kota Tangerang
Kota Tangerang Gelar Festival Pintu Air Sepuluh Perdana, Dorong Ekonomi dan Lestarikan Budaya
Tudingan Ijasah Palsu Septra Risda Arking,Diduga Kuat Berimbas Pada Seleksi Calon Kuat Dirut PD Pasar Kota Tangerang
Management PT Shaibo Shoes Indonesia Abaikan Surat Panggilan Disperindag Kabupaten Tangerang
Disbudpar Kota Tangerang Terus Berkomitmen Dukung Sektor Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Dalam Rangka HUT RI Ke-80 Kecamatan Batuceper Melaksanakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih
Sachrudin Serahkan Klaim Asuransi Pohon Tumbang Senilai Rp237,6 Juta Ke-tiga Korban Secara Simbolis
PU Kota Tangerang Prioritaskan pembangunan infrastruktur Tahun 2025.
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 15:35 WIB

Silaturahmi Hangat, PC PEWARNA Kabupaten Tangerang Diterima Anggota DPRD Banten Michael Eka Sugiharto

Jumat, 31 Oktober 2025 - 18:55 WIB

GNB Banten Dukung Langkah Kapolri dalam Pemusnahan 214 Ton Narkoba: Upaya Nyata Selamatkan 629 Juta Jiwa

Rabu, 29 Oktober 2025 - 07:41 WIB

WW Tangerang Dan Forkompinda Dan Pemuda Muhammadiyah Sukses Gelar Refleksi Sumpah Pemuda

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:56 WIB

Dirut Terpilih Perumda Pasar Jalin Silaturahmi dengan Tokoh dan Pedagang Pasar Anyar

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:25 WIB

Media Center Sukadiri Gelar Seminar Pendidikan, Wujudkan Sinergi Guru dan Orang Tua dalam Pengawasan Anak

Senin, 27 Oktober 2025 - 07:30 WIB

Capaian Pajak Meningkat, Kab Bogor Apresiasi Dengan Bebaskan PBB P2, Simak Penjelasannya 

Selasa, 21 Oktober 2025 - 22:10 WIB

Tangkis Informasi Sesat, BPN Depok Paparkan Program Kerja Melalui Medsos

Selasa, 21 Oktober 2025 - 22:07 WIB

Kali ini Polsek Neglasari Ungkap Kasus Peredaran Obat Keras Daftar G Tanpa Izin di Tangerang

Berita Terbaru

Kota Tangerang

Satgas Benda dan Masyarakat Gelar Aksi Bersih Bersih

Rabu, 12 Nov 2025 - 12:59 WIB