H.Kosasih Terpilih sebagai Ketua Sementara DPRD Kota Tangerang — poskota.net
instagram youtube
logo

H.Kosasih Terpilih sebagai Ketua Sementara DPRD Kota Tangerang

Selasa, 3 September 2024 - 00:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang, poskota. net — 50 Anggota DPRD Kota Tangerang priode tahun 2024-2029 resmi dilantik, Senin (2/8/2024) bertempat di Gedung DPRD Kota Tangerang.

Politisi Partai Golkar H.Kosasih terpilih , menjadi Ketua Sementara DPRD Kota Tangerang. Dirinya menyatakan bahwa hasil itu merupakan keputusan dari partai Golkar yang telah meraih kursi terbanyak DPRD Kota Tangerang, yaitu 9 kursi.

“Keputusan ketua DPRD sementara adalah keputusan partai, kami sebagai anggota politik melaksanakan perintah itu,”ungkapnya kepada wartawan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terkait calon ketua definitif nantinya dari Partai Golkar, Kosasih mengatakan bahwa hal itu telah dibicarakan oleh internal partai.

“Semuanya sama-sama, anggota fraksi Partai Golkar. Semua yang terbaik dari Golkar, dan yang definitif sudah diajakuan ke DPW untuk diajuan ke DPP partai.Ya nanti DPP yang menentukan,”ujarnya.

Selanjutnya kata Kosasih , pihaknya akan menjalankan tugas dan tanggungjawabnya sebagai Ketua Sementara DPRD Kota Tangerang dengan menjalankan tugas legislatif.

“Yang pertama fungsi legislasi, kita yang harus dijalankan, institusi pengawasan, fungsi pembuat peraturan, dan fungsi penganggaran”.katanya.

Selain itu, Kosasih menyampaikan bahwa penyusunan alat kelengkapan dewan (AKD) sedang disusun dari masing masing fraksi.

“Kalau alat-alat kelengkapan dewan lagi disusun di setiap fraksi,yang jelas komisi itu ada di 4 partai pemenang, Golkar, PDI Perjuangan, PKS dan Gerindra,” pungkasnya.

Laporan ; Erwin, S.Sos

 

 

Berita Terkait

Hj Tina Wiryawati dan Uwa Ano Kolaborasi Hadirkan Pengobatan Gratis untuk Lansia di Ciamis
Kota Tangerang mendukung Kongres PSI
Marka Jalan Tidak Dipasang Pemeliharaan & Penambalan Jalan Berlobang Ciamis Nagreg
Masyarakat Tionghoa Bojong Sari Dukung Ir. Iman Budi Hartono Jadi Wali Kota Depok
Faldo-Fadhlin Tak Hadir Diskusi Bersama Milenial dan Gen Z, Amarullah Terlambat, Sachrudin-Maryono Mulus Sampaikan Program
Tim Kemenangan Andra Soni – Dimyati Gelar Acara Pendidikan Politik
Paslon Sachrudin Hapus Postingan IG Bagikan Tiket Bola, Bawaslu : Sudah Diingatkan dan Dicegah Berkali-kali
Ini pendapat tiga calon walikota Tangerang saat mendapatkan nomor urut
Berita ini 52 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 18:32 WIB

BPJS Kesehatan Depok Minta Masyarakat Lapor Jika Temukan Layanan Rumah Sakit yang Buruk

Senin, 17 November 2025 - 17:36 WIB

BPJS Kesehatan Depok Libatkan Media Sosialisasikan JKN

Jumat, 14 November 2025 - 10:10 WIB

Ikabento Fair 2025 : Hamzah Gandeng Masyarakat Depok Majukan Potensi Lokal 

Kamis, 13 November 2025 - 13:29 WIB

Kejari Depok Setor Rp1.25 Miliar Ke Kas Negara dari Lelang Aset Rampasan

Rabu, 12 November 2025 - 16:50 WIB

Disdagin Depok Gandeng Rutan Kembangkan UMKM Warga Binaan,Kopi Krabu Jadi Andalan

Senin, 10 November 2025 - 23:09 WIB

Dua Anggota DPRD Depok Terjerat Kasus Etik,Ini Penjelasan Lengkap BKD

Senin, 10 November 2025 - 19:55 WIB

Babai Suhaimi Minta Pemkot Depok Maksimalkan Pemanfaatan Aset Daerah

Senin, 10 November 2025 - 18:21 WIB

Jatuhkan Sanksi Sedang Kepada Tatik Rachmawati  BKD : Proses Etik Resmi Selesai

Berita Terbaru

Pemerintahan Kota Tangerang

Dari Tangerang untuk Indonesia: 5.591 Pegawai Non ASN Resmi Raih Status ASN PPPK

Selasa, 18 Nov 2025 - 20:57 WIB