Berusaha Mudik, Warga Pemalang Kedapatan Saat Melewati Razia Operasi Ketupat Jaya 2020 Di Cek Point Bekasi — poskota.net
instagram youtube
logo

Berusaha Mudik, Warga Pemalang Kedapatan Saat Melewati Razia Operasi Ketupat Jaya 2020 Di Cek Point Bekasi

Selasa, 28 April 2020 - 10:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Johannes Hutagaol

BEKASI,poskota.net- Polres Metro Bekasi Kita melaksanakan Operasi Ketupat Jaya 2020 pelaksanaan larangan mudik atau pulang kampung resmi berlaku 24 April 2020. Sejumlah warga masih berupaya mudik lantaran tidak lagi memiliki pekerjaan dan uang di perantauan.

Salah satu pengendara kedapatan hendak mudik di Pos Pam Ketupat Jaya 2020, Jalan Sultan Agung, Medansatria, Kota Bekasi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Samtirawan (29) warga Cikokol, Tanggerang tersebut terpaksa melakukan mudik ke kampung wilayah Pemalang, Jawa Tengah, karena tidak melakukan aktifitas lagi semenjak berhenti dari kerja proyek di Jakarta.

“Ya, mau gimana lagi, uang sudah tidak punya buat makan pun susah sekarang. Mangkanya saya milih mudik ke kampung halamannya,” ujar Samtirawan, Selasa (28/4/2020).

Belum dapat bantuan sosial dari Pemprov Banten, karena dia masih ber KTP Pemalang, menurutnya mendingan dia ajukan bansos dikampungnya.

“Belum ada bantuan yang datang ke saya dari awal diterapkan PSBB di Tanggerang sampai sekarang,” imbuhnya.

Selain itu juga, dia menjelaskan hanya memegang uang sebesar Rp300.000 untuk bertahan hidup dan itu menurutnya hanya cukup untuk beberapa hari saja.

“Udah gak megang apa-apa lagi, udah semuanya saya jual. Mau tetap di Tangerang nah siapa yang mau nanggung,” tutupnya.

Berita Terkait

‘Hadiah’ HUT ke-393 Kabupaten Tangerang, Bupati Resmikan 200 Sambungan Langsung Air Bersih Gratis bagi Warga Rajeg
Masyarakat Sampaikan Terima Kasih kepada Polres Aceh Barat atas Pengembalian Sepeda Motor Hasil Ungkap Kasus Curanmor
FKUB Kab.Tangerang Gelar Kegiatan Pembinaan dan Sosialisasi PMB No 9 dan 8 Tahun 2006
Persatuan PWI Banten Kembali Kokoh, Dualisme di Tangerang & Pandeglang Selesai
Komisioner KPU Kota Tangerang Tercatat Jadi Ketua MPI KNPI, Aktivis Mahasiswa Desak DKPP Turun Tangan
Bank Banten Siap Dukung HPN 2026, Perkuat Sinergi dengan PWI Banten
Resmi Dilantik Turidi Susanto Menjadi Ketua Porserosi Kota Tangerang Akan Memperioritaskan Bibit Sepatu Roda
Turiman Dukung Wacana Pemerintah Pusat, Mapel Bahasa Inggris Menu Wajib Siswa SD
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 21:41 WIB

PSI Jabar Konsolidasi di Ciamis Menuju Pileg 2029.

Jumat, 14 November 2025 - 12:54 WIB

Memperingati HKN Ke 61 Puskesmas Panumbangan Gelar Pemeriksaan Gratis & Senam Sehat

Jumat, 14 November 2025 - 10:51 WIB

Memperingati Hari Guru Nasional Ini Penjelasan Trisno Soeharto SMPN 2 Panumbangan.

Senin, 10 November 2025 - 14:12 WIB

Pelatihan Kursus Menjahit Disnaker Ciamis di Ciomas Panjalu

Minggu, 9 November 2025 - 13:57 WIB

Sebanyak 714 Mahasiswa Unigal di Wisuda Akademik 2024-2025

Jumat, 7 November 2025 - 11:46 WIB

Stikes Muhammadiyah Ciamis Wisuda 402 Mahasiswa Tahun 2024-2025

Rabu, 5 November 2025 - 15:46 WIB

Komisi A DPRD Ciamis Monitoring Bundesma LKD Panumbangan

Selasa, 4 November 2025 - 18:53 WIB

Gebyar Bola Voli PGRI Cikoneng Memperingati HUT PGRI Ke 80

Berita Terbaru

Pemerintahan Kota Tangerang

Dari Tangerang untuk Indonesia: 5.591 Pegawai Non ASN Resmi Raih Status ASN PPPK

Selasa, 18 Nov 2025 - 20:57 WIB