Cakades H. Nurjen bila terpilih menjadi Kepala Desa, Akan Memperdayakan Warga Dengan Peternak Lele. — poskota.net
instagram youtube
logo

Cakades H. Nurjen bila terpilih menjadi Kepala Desa, Akan Memperdayakan Warga Dengan Peternak Lele.

Minggu, 24 November 2019 - 22:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Matille Sitompul

JAKARTA,poskota.net- Calon Kepala Desa (Cakades) Gembong, Kabupaten Tangerang, H. Nurjen bila terpilih menjadi Kepala Desa, Akan memperdayakan warga dengan peternak lele.

H. Nurjen mengatakan, budi daya lele sangat baik dilakukan untuk menunjang perekonomian desa. Dikatakannya dengan budi daya lele diharapkan bisa memberdayaan masyarakat. Semoga kegiatan budidaya lele ini bermanfaat untuk masyarakat Desa Gembong.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Membudidayakan ikan lele lebih mudah dibandingkan jenis ikan lain. Sebab ikan lele bisa hidup di segala jenis kolam air. Lele bisa hidup di kolam tanah, kolam pondasi semen, bahkan dalam kolam terpal,” ungkpnya.

Dikatakan H. Nurjen ikan lele juga lebih tahan penyakit, berbeda dengan jenis ikan lain karena ikan lele dilapisi lendir di kulit tubuhnya yang menyebabkan daya tahan ikan lele lebih kuat dibandingkan ikan lain.

“Karena memeliharanya lebih mudah dan tahan penyakit, maka memelihara ikan ini tentu saja lebih murah biayanya,” ucapnya.

Dalam kesempatan ini juga H. Nurjen mengatakan kalau pasar ikan lele sangat luas dan permintaannya tinggi.
Menurutnya, ikan lele merupakan salah satu ikan paling populer di masyarakat Indonesia yang bisa disajikan dengan cara menu pecel lele, sambel lele, lele bakar, dan sebagainya.

“Dengan banyaknya kreasi makanan berbahan dasar lele, membuat lele memiliki pangsa pasar yang sangat luas,” tegasnya.

Selain dikonsumsi langsung, lele juga biasa menjadi sajian masakan di warung makan hingga restoran. Lele juga bisa dijadikan camilan yang nikmat dalam segala suasana,” ucapnya.

Sementara itu,seorang peternak lele, Maulid tang tinggal di RT 02/04 Kp Pabuaran Ds Gembong berharap tempat budi daya lele bisa terealisasi di Desa Gembong dimana dari peternakan lele bisa berkembang menjadi inovasi dan olahan terbaru berbahan ikan lele.

“Saya senang dengan kegiatan ini, sebab akhirnya tahu lele yang dulunya hanya digoreng saja jadi lauk, saat ini dapat diinovasikan sebagai makanan ringan atau cemilan,” tandasnya.

Untuk itu, dirinya bersama peternak lele lainnya telah sepakat untuk mendukung H. Nurjen menjadi Kepala Desa Gembong.

Berita Terkait

‘Hadiah’ HUT ke-393 Kabupaten Tangerang, Bupati Resmikan 200 Sambungan Langsung Air Bersih Gratis bagi Warga Rajeg
Masyarakat Sampaikan Terima Kasih kepada Polres Aceh Barat atas Pengembalian Sepeda Motor Hasil Ungkap Kasus Curanmor
FKUB Kab.Tangerang Gelar Kegiatan Pembinaan dan Sosialisasi PMB No 9 dan 8 Tahun 2006
Persatuan PWI Banten Kembali Kokoh, Dualisme di Tangerang & Pandeglang Selesai
Komisioner KPU Kota Tangerang Tercatat Jadi Ketua MPI KNPI, Aktivis Mahasiswa Desak DKPP Turun Tangan
Bank Banten Siap Dukung HPN 2026, Perkuat Sinergi dengan PWI Banten
Resmi Dilantik Turidi Susanto Menjadi Ketua Porserosi Kota Tangerang Akan Memperioritaskan Bibit Sepatu Roda
Turiman Dukung Wacana Pemerintah Pusat, Mapel Bahasa Inggris Menu Wajib Siswa SD
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 21:41 WIB

PSI Jabar Konsolidasi di Ciamis Menuju Pileg 2029.

Jumat, 14 November 2025 - 12:54 WIB

Memperingati HKN Ke 61 Puskesmas Panumbangan Gelar Pemeriksaan Gratis & Senam Sehat

Jumat, 14 November 2025 - 10:51 WIB

Memperingati Hari Guru Nasional Ini Penjelasan Trisno Soeharto SMPN 2 Panumbangan.

Senin, 10 November 2025 - 14:12 WIB

Pelatihan Kursus Menjahit Disnaker Ciamis di Ciomas Panjalu

Minggu, 9 November 2025 - 13:57 WIB

Sebanyak 714 Mahasiswa Unigal di Wisuda Akademik 2024-2025

Jumat, 7 November 2025 - 11:46 WIB

Stikes Muhammadiyah Ciamis Wisuda 402 Mahasiswa Tahun 2024-2025

Rabu, 5 November 2025 - 15:46 WIB

Komisi A DPRD Ciamis Monitoring Bundesma LKD Panumbangan

Selasa, 4 November 2025 - 18:53 WIB

Gebyar Bola Voli PGRI Cikoneng Memperingati HUT PGRI Ke 80

Berita Terbaru

Pemerintahan Kota Tangerang

Dari Tangerang untuk Indonesia: 5.591 Pegawai Non ASN Resmi Raih Status ASN PPPK

Selasa, 18 Nov 2025 - 20:57 WIB