HUT Golkar ke-57, DPD Partai Golkar Kota Tangerang Lantik Pengurus Kecamatan Se-kota Tangerang — poskota.net
instagram youtube
logo

HUT Golkar ke-57, DPD Partai Golkar Kota Tangerang Lantik Pengurus Kecamatan Se-kota Tangerang

Rabu, 20 Oktober 2021 - 14:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Juni Ardi

Poskota.Net

TANGERANG| – Anniversary Partai Golongan Karya ( Golkar ) 20 Oktober 1964 – 20 Oktober 2021 yang ke-57 semakin berkiprah di Kota Tangerang.

Dalam rangka peringatan HUT Partai Golkar ke-57, ketua DPD Partai Golkar Kota Tangerang H. Sachrudin, dan Sekretaris H. Jamaludin M. Si Resmi melantik pengurus kecamatan ( PK ) 13 kecamatan se kota Tangerang di Ballroom Istana Nelayan, Rabu (20/10/2021).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

HUT Partai Golkar ke 57 mengusung tema “Bersatu Untuk Menang”.

Tema Bersatu Untuk Menang tersebut menggambarkan kesolidan dan kemantapan para kader partai Golkar di seluruh Indonesia.

“kepada seluruh kader partai Golkar yang baru saja di Lantik, agar segera melebarkan sayap keseluruhan pelosok kecamatan daerah masing-masing,” ujar ketua DPD Partai Golkar kota Tangerang H. Sachrudin.

Pada pertarungan politik di tahun 2024, partai Golkar akan meraih kemenangan, baik pileg, maupun pilpres, tambah H. Sachrudin.

Dalam rangka memperingati hari ulang tahun Partai Golkar ke 57 kota Tangerang, turut di hadiri, Wakil Gubernur Provinsi Banten Andika Hazrumy dan ketua DPRD kota Serang H. Ulum.

Red: Jun/Erwin

Berita Terkait

Kabar Baik Buat Warga Depok BPN Buka Layanan di Sabtu dan Minggu ,Catat Jam nya
Gelar Habil PWOIN Kota Depok Gandeng BPN dan DPRD, Berikut Pesan Kakan dan Pembina PWOIN
Jalan Hubungan Gampong Blang Selesai Serakan Krikil .kini Dambakan Rabat Beton
Warga Pematang Siantar Minta Komisi 3 DPR RI Desak Kapoldasu Membasmi Studio 21
Ketua LSM Aliansi Pendidikan Usulkan Sepeda Ontel Jadi Solusi Pelajar Untuk Berangkat Ke Sekolah
Keluarkan SE Sumbangan Kang Dedi Minta Semua Walikota dan Bupati Lakukan Hal Ini
*Audiensi GM PTPN IV Dengan Bupati Simalungun Penuh Keakraban dan Kekeluargaan*
Masalah Segel TPA Cipayung Politisi Senior Babai Suhaimi Salahkan Pemerintah Terdahulu
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 Maret 2025 - 11:13 WIB

Pura-Pura Buta Apa Tidak Tahu Aparat Bebaskan Operasi Gudang Solar ilegal di Pulo Gadung

Minggu, 3 November 2024 - 06:13 WIB

Polres Metro Tangerang Kota Amankan Pelaku TPPO Berikut 2 Wanita Pekerja Migran Ilegal

Jumat, 25 Oktober 2024 - 12:15 WIB

Polsek Besitang Kini Bak “SURGA” Bagi Para Bigbos Judi Tembak Ikan.

Selasa, 15 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Dua Anak Tiri di bawah umur dicabuli, Ketua Forwat Andi Lala, Pelaku Jatuhi Hukuman Setimpal

Jumat, 11 Oktober 2024 - 13:09 WIB

Penangkapan ST Kasus utang piutang diduga Terlalu Dipaksakan JPU Kejati Bandung

Kamis, 3 Oktober 2024 - 12:01 WIB

Sakit Hati Sering Diadukan ke Atasan, Pemuda di Pakuhaji Tusuk Teman Kerja

Rabu, 2 Oktober 2024 - 07:13 WIB

Temuan BPK 1,8 M, Kejari Sibolga Geledah Kantor dan Rumah Pejabat Terkait Dugaan Korupsi di BPBD Tapteng 2017

Rabu, 11 September 2024 - 16:17 WIB

BPBD Binjai evakuasi Penemuan mayat Mr.X di sungai Mencirim

Berita Terbaru

Berita Simalungun sekitarnya

*LHP BPK Atas LKPD Tahun 2024, Pemkab Simalungun Menerima Opini WTP*

Kamis, 17 Apr 2025 - 22:57 WIB

Berita Ciamis

Sosialisasi Bahaya Narkoba di Dusun Sindang Hurip

Kamis, 17 Apr 2025 - 22:10 WIB

Berita TNI

Hadiri Even Makan Besar Ini Kata Dandim 0207/Simalungun

Kamis, 17 Apr 2025 - 21:20 WIB

Berita Ciamis

Pelayanan Publik Lebih di Tingkatkan : Silaturahmi Akbar PPDI Ciamis

Kamis, 17 Apr 2025 - 18:46 WIB