Kepedulian Duta Humas Polda Papua Berikan Bantuan Kepada Warga Pengungsian — poskota.net
instagram youtube
logo

Kepedulian Duta Humas Polda Papua Berikan Bantuan Kepada Warga Pengungsian

Rabu, 15 Februari 2023 - 17:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anton

Jayapura//Poskota.net – Duta Humas Polda Papua melaksanakan penyerahan bantuan sosial berupa sembako serta melakukan edukasi humanis oleh Duta Humas Polda Papua yaitu Briptu Andi Ernawati dan Bripda Aldi Pranata terhadap warga pengungsian bertempat di Posko Pengungsian Batu Putih Kota Jayapura, Rabu (15/02).

Apa yang dilakukan oleh Duta Humas Polda Papua merupakan bentuk kepedulian Polri khusunya Bid Humas Polda Papua terhadap para pengungsi yang berada di posko pengungsian akibat bencana alam gempa bumi di Jayapura.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatannya Duta Humas Polda Papua mengatakan bahwa pihaknya juga memikirkan bagaimana warga terdampak dapat bangkit dari keterpurukan dari sisi ekonomi serta psikologis. Maka dari itu, Duta Humas Polda Papua hadir memberikan bantuan Sosial dan juga Edukasi Humanis kepada para pengungsi korban bencana Gempa di tanah Papua.

“Tujuan dilakukannya Edukasi Humanis ini adalah untuk memulihkan psikologis anak agar dapat melupakan kejadian bencana gempa bumi yang terjadi, hingga psikis anak tidak mengalami trauma atau rasa takut yang berkepanjangan,” ucapnya.

Lanjutnya, kegiatan ini dimaksudkan untuk memberikan bantuan sosial berupa sembako dan juga menghibur anak-anak yang mengalami trauma pasca bencana gempa bumi di Kota Jayapura.

“Kami juga membagikan berbagai macam snack dan permen kepada anak-anak, semoga yang dilakukan Polri dalam hal ini Bid Humas Polda Papua bisa meringankan beban para korban dan berharap semuanya segera pulih kembali,” katanya.

Sementara itu, Ketua RT ibu Ratna mengucapkan terima kasih kepada Polri khususnya Bid Humas Polda Papua karena sudah menyempatkan hadir di tengah-tengah kami untuk memberikan Bantuan sembako dan juga menghibur anak-anak di tempat pengungsian ini.

“Semoga kegiatan ini tidak berhenti sampai disini dan akan terus berlanjut dengan kegiatan yang dengan wujud berbagi kasih kepada sesama,” harapnya.

Dirinya juga berharap agar bencana ini segera berakhir dan para pengungsi dapat kembali ke rumah masing-masing.

 

 

Berita Terkait

Kapolres Simalungun Pimpin Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana: Tegaskan Sinergi TNI-Polri dan Stakeholder untuk Lindungi Masyarakat dari Cuaca Ekstrem
“Dukung Gizi Anak Bangsa, Kapolsek Bangun Tinjau Operasional Perdana SPPG Yayasan Asta Cita Sangnawaluh di Simalungun”
Polsek Tanah Jawa Salurkan Bantuan Sembako Melalui Minggu Kasih, Wujudkan Polri Dekat dengan Rakyat
Operasi Senyap Dini Hari! Tim Laser Anti Bandit Polres Simalungun Sergap Pelaku Curat Tanpa Ampun
*Rayakan Hari Jadi ke-74, Humas Polres Metro Tangerang Kota Tebar Kepedulian Lewat Donor Darah*
Polsek Tanah Jawa Gelar Syukuran Jabatan Baru dan Sambut Personel, Kapolsek: Wujud Kebersamaan dan Kekeluargaan
Cepat Tanggap! Polsek Tanah Jawa Langsung Gerak, Pelaku Pembakaran Rumah Diamankan dalam Hitungan Jam
Polres Simalungun Gelar Pangan Murah, 5 Ton Beras Dijual Rp58 Ribu per 5 Kg untuk Bantu Masyarakat
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 19:55 WIB

Babai Suhaimi Minta Pemkot Depok Maksimalkan Pemanfaatan Aset Daerah

Senin, 10 November 2025 - 18:21 WIB

Jatuhkan Sanksi Sedang Kepada Tatik Rachmawati  BKD : Proses Etik Resmi Selesai

Senin, 10 November 2025 - 09:05 WIB

Samsul Ma’arif Jamin UHC Depok Lanjut, Fokus Pada Masyarakat Kurang Mampu

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Di Hadapan Anak-anak Muda, Turiman Beberkan Tugas dan Fungsi Komisi D

Minggu, 9 November 2025 - 10:50 WIB

Turnamen Voli NasDem Depok Semarakkan HUT ke-14 Partai

Rabu, 5 November 2025 - 18:41 WIB

Perkuat Pelayanan Pertanahan TNI AD Sambangi Kantor BPN Depok

Senin, 3 November 2025 - 16:56 WIB

Paparkan Fungsi dan Tugas Anggota DPRD, Qonita Ajak Masyarakat Pahami Hukum  dan Pemerintahan

Minggu, 2 November 2025 - 13:20 WIB

Bila Terpilih, Mulai dari Lahan Tidur Hingga Kolam Pancing Untuk Warga RT 08 

Berita Terbaru