Musim Hujan Pengolahan Produksi Tepung Sagu Menurun — poskota.net
instagram youtube
logo

Musim Hujan Pengolahan Produksi Tepung Sagu Menurun

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ciamis,Poskota,Net-Musim kemarau dengan terik matahari yang menyengat tentu akan menjadi berkah tersendiri bagi para produsen tepung sagu, akan , tetapi ketika cuaca ekstrim /musim hujan para tangkulak /produsen mengalami keterlambatan produksi .

Masa musim hujan para produsen tepung sagu akan mengeluh, dikarenakan proses penjemuran tepung sagu akan tersendat terkendala oleh paktor cuaca tidak cepat kering ,jadi bisa menghambat produksi.

Hal tersebut, turut dirasakan oleh H. Enceng salah satu produsen  tepung sagu, di Jln Raya Ciwalen – Panjalu , Desa Banjarangsana , Kecamatan, Panumbangan, Kabupaten Ciamis , ketika ditemui  pada Sabtu (15/3/2025)

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, pada cuaca musim hujan seperti saat ini, “Kami menjemur hasil produksi tepung sagu miliknya tidak kering dengan satu hari , disebabkan cuaca tak menentu menjadikan proses produksi mengalami keterlambatan waktu lebih lama ,”katanya.

“Akibat keterlambatan waktu proses penjemuran tepung sagu tersebut menurutnya, secara otomatis bisa menghambat jalannya produksi tepung sagu itu , sedangkan upah pekerja , tetap harus di bayar pool,” ujarnya.

Untuk pengeringan tepung sagu di musim hujan bisa sekitar 2 sampai 3 hari akan benar- benar kering,” tuturnya.

Meskipun hasil produksi di musim hujan ini, mengalami penurunan yang cukup drastis, tapi produksi tepung sagu tersebut tetap berjalan , melihat para pekerja harian lepas jangan sampai berhenti dari pekerjaan ,”pungkasnya.

(Lili Romli)

Berita Terkait

Diduga Lalai Bendera Merah Putih Lusuh Masih Berkibar di Sanding Taman
Sekolah Ramadhan MTS YPPPS Sukahurip Belajar Keagamaan di 4 Lokasi
Akibat Angin Kencang  Rumah Warga di Kecamatan Panumbangan Tertimpa Pohon.
Mantaf Sekolah SDN 3 Payungagung Informasikan Kawasan Tanpa Roko
Safari Ramadhan Forkopimcam Panumbangan Ke Beberapa Sekolah
Selamat Bekerja Dr.H.Herdiat Sunarya ” Ujang Sukmara Ketua PGRI Lumbung.
Polres Ciamis Ungkap Peredaran Miras Oplosan di Bulan Ramadhan
Akibat Air Deras Jalan Ke Tempat Pemakaman Umum Jebol
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 16:06 WIB

Kisah Alif, Pelajar Yatim Piatu Jember Lari 5 KM Setiap Pagi Demi Tetap Sekolah dan Wujudkan Cita-cita Jadi TNI

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:50 WIB

Babinsa Koramil 01/Siantar Utara Bersama Warga Tanjung Pinggir Gelar Gotong Royong Bersihkan Saluran Irigasi

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:43 WIB

Dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan Babinsa dan Bhabinkamtibmas Komsos Bersama warga Binaan

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:35 WIB

Percepat Tanam, Babinsa Kawal Petani dalam Pengolahan Lahan

Minggu, 16 Maret 2025 - 13:18 WIB

Petani Tenang, Harga Gabah Dijaga Babinsa dan Bulog

Sabtu, 15 Maret 2025 - 18:53 WIB

Kapolres Simalungun Gelar Pembagian Takjil Gratis kepada Masyarakat Simalungun dalam Bulan Suci Ramadhan di Sarbalawan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:36 WIB

“Babinsa Koramil 08/Bangun Dukung Swasembada Beras, Dampingi Petani di Karang Anyar”

Sabtu, 15 Maret 2025 - 12:46 WIB

Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Petani Jemur Padi.

Berita Terbaru

Berita TNI

Percepat Tanam, Babinsa Kawal Petani dalam Pengolahan Lahan

Minggu, 16 Mar 2025 - 14:35 WIB

Berita TNI

Petani Tenang, Harga Gabah Dijaga Babinsa dan Bulog

Minggu, 16 Mar 2025 - 13:18 WIB