TNI-Polri Gelar Gowes Kebangsaan 10 November 2019 — poskota.net
instagram youtube
logo

TNI-Polri Gelar Gowes Kebangsaan 10 November 2019

Sabtu, 7 Desember 2019 - 06:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Daniel Apollo

BANDUNG,poskota.net- TNI dan Polri menggelar Gowes Kebangsaan dalam rangka memperingati Hari Pahlawan 10 November 2019.

Tampak hadir Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi Wiryanto, S.I.P., M.M., Q.I.A., Kapolda Jabar Irjen Pol Rudy Sufahriadi dan Gubernur Jabar M. Ridwan Kamil, Sabtu (7/12/2019).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ini sebagai ajang bersilaturahmi dan berkomunikasi sekaligus untuk meningkatkan sinergitas bagi TNI dan Polri serta komponen masyarakat lainnya.

Sebelum dilaksanakan Gowes terlebih dahulu para peserta melaksanakan senam peregangan untuk menghindari terjadi kram selama diperjalanan. Kemudian kegiatan dilanjutkan dengan sesi foto bersama.

Gubernur Jabar M. Ridwan Kamil didaulat untuk melepas 1.500 orang peserta yang terbagi menjadi Rood Bike Rase Open And Fun Bike To Tangkuban Perahu.

Route yang dilalui dalam kegiatan gowes kebangsaan ini mengambil start dari Makodam III/Siliwangi Jalan Aceh No. 69, kemudian melewati Jalan Kalimantan, Jalan Sumatera, Jalan Tamblong, Jalan Asia Afrika.

Jalan Sudirman, Jalan Gardujati, Jalan Pasirkaliki, Jalan Sukajadi, Jalan Setiabudi, CP 1 Karma, Jalan Raya Lembang, CP 2 Alun-alun Lembang, Jalan Raya Tangkuban Perahu dan Fhinis di Mako Brimob Yon B Cikole.

Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi Wiryanto pada sambutannya menyampaikan,

“Saya menyambut baik atas terselenggaranya kegiatan olah raga sepeda prestasi dan olah raga sepeda santai yang dikemas dalam rood bike race and fun bike to Tangkuban Perahu,” ungkapnya.

Menurut Pangdam, kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kembali penggunaan sepeda secara meluas di masyarakat.

Selain menjadi sarana untuk meningkatkan prestasi dalam bidang olah raga bersepeda, juga diharapkan dapat memberikan pencerahan, pemikiran dan nilai tambah khususnya dalam hal peningkatan kualitas kesehatan masyarakat.

Melalui kegiatan ini pula, kebersamaan antara TNI dan Polri serta segenap komponen masyarakat yang ada di Jawa Barat khusunya dalam menciptakan keamanan, ketertiban wilayah Jabar akan terjalin dengan erat.

“Selama bersepeda perhatikan faktor keamanan diperjalanan, ” tegas Pangdam.

Sebelum melepas, Gubernur Jabar menyampaikan, menyambut baik kegiatan ini dan kita buktikan melalui implementasi kebersamaan. Kalau TNI dan Polri selalu bersinergi, masyarakat juga akan merasakan manfaatnya.

“Inilah penguatan pesan kepada masyarakat bahwa dengan sendirinya TNI dan Polri melalui kegiatan ini dan juga akan menguatkan semangat kebersamaan menuju yang disebut dengan Jabar Juara,” tandas Gubernur Jabar.

Selain Pangdam dan Kapolda, Gowes kebangsaan ini diikuti oleh Kasdam III/Siliwangi Brigjen TNI Dwi Jati Utomo, pejabat Utama TNI, pejabat Utama Polri dan tamu undangan lainnya.

Berita Terkait

‘Hadiah’ HUT ke-393 Kabupaten Tangerang, Bupati Resmikan 200 Sambungan Langsung Air Bersih Gratis bagi Warga Rajeg
Masyarakat Sampaikan Terima Kasih kepada Polres Aceh Barat atas Pengembalian Sepeda Motor Hasil Ungkap Kasus Curanmor
FKUB Kab.Tangerang Gelar Kegiatan Pembinaan dan Sosialisasi PMB No 9 dan 8 Tahun 2006
Persatuan PWI Banten Kembali Kokoh, Dualisme di Tangerang & Pandeglang Selesai
Komisioner KPU Kota Tangerang Tercatat Jadi Ketua MPI KNPI, Aktivis Mahasiswa Desak DKPP Turun Tangan
Bank Banten Siap Dukung HPN 2026, Perkuat Sinergi dengan PWI Banten
Resmi Dilantik Turidi Susanto Menjadi Ketua Porserosi Kota Tangerang Akan Memperioritaskan Bibit Sepatu Roda
Turiman Dukung Wacana Pemerintah Pusat, Mapel Bahasa Inggris Menu Wajib Siswa SD
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 13:02 WIB

Berkah Sumber Mas di Hari Ulang Tahun nya Ke 37 ,Semoga Menjadi Panutan di Dunia Marceting

Senin, 17 November 2025 - 10:09 WIB

Kegiatan Touring Family Gathering dan Peluncuran Soundtrack “Satu Suara” (KJK) Tangerang Raya

Senin, 17 November 2025 - 06:57 WIB

Deklarasi Pelantikan Pengurus Baru Seni Budaya Beladiri Tradisional DPC TTKBI Rajeg 

Minggu, 16 November 2025 - 17:03 WIB

Konsolidasi PSI Jawa Barat Ciamis Dipercaya Jadi Tuan Rumah

Jumat, 14 November 2025 - 21:46 WIB

Warga Keluhkan Kabel Wi-Fi Semrawut dan Pendirian Tiang Tanpa Izin

Selasa, 11 November 2025 - 10:56 WIB

Lagu “Satu Suara KJK” Jadi Simbol Kekeluargaan di Komunitas Jurnalis Kompeten

Senin, 10 November 2025 - 07:56 WIB

Sampah Berserakan Di Jalan Pasirandu: Pengendara Motor Hampir Terjatuh Dan Kurangnya Penerangan Jalan

Senin, 10 November 2025 - 07:39 WIB

Kemacetan Parah di Jalan Raya Sepatan–Tanah Merah, Warga Desak Pelebaran Jalan

Berita Terbaru

Pemerintahan Kota Tangerang

Dari Tangerang untuk Indonesia: 5.591 Pegawai Non ASN Resmi Raih Status ASN PPPK

Selasa, 18 Nov 2025 - 20:57 WIB